Lompat ke isi utama

Berita

Bawalu Kota Payakumbuh sampaikan Laporan Akhir kehumasan Tahun 2024

Penyerahan Laporan Humas

Ketua Bawaslu Kota Payakumbuh bersama Bawaslu Provinsi Sumbar serahkan Laporan Akhir Kehumasan Tahun 2024 Kepada Bawaslu RI

20 Januari 2025, Bawaslu Kota Payakumbuh sampaikan Laporan Akhir Kehumasan Tahun 2024 ke Bawaslu Republik Indonesia sebagai langkah awal dalam optimalisasi kinerja Kehumasan Tahun Anggaran 2025.

Laporan akhir Kehumasan ini disampaikan oleh Bawaslu Kota Payakumbuh bersama Bawaslu Provinsi Sumatera Barat dan 18 Bawaslu Kabupaten/Kota lainnya ke kantor Bawaslu Ri 20 Januari 2025. Dalam kesempatan ini Bawaslu Ri menyampaikan apresiasi atas kinerja Kehumasan Bawaslu Kab Ko sepanjang Tahun 2024 lalu, dan akan terus mendukung Program Kehumasan kedepannya baik dari Regulasi maupun Infrastruktur pendukung kinerja Kehumasan.

Meli